Category Archives: RaptorCache

03. Konfigurasi dasar MikroTik RouterOS

By | January 4, 2021

Pada tutorial ini kita menggunakan 3 (tiga) buah ether yaitu ether1, ether4 dan ether5, silahkan buka kembali Network Topologi Konfigurasikan masing-masing ether sebagai berikut:ether1Name: ether1-publicIP Address: 192.168.0.10/24Keterangan: mengarah ke modem/internet ether4Name: ether4-proxyIP Address: 10.5.50.6/29Keterangan: mengarah ke PC Server Ubuntu ether5Name: ether5-localIP Address: 172.16.197.1/24Keterangan: mengarah ke Switch Selanjutnya konfigurasikan DNS sebagai berikut: /ip dnsset allow-remote-requests=yes servers=1.1.1.1,1.0.0.1 Konfigurasi Gateway /… Read More »

02. Installasi OS Ubuntu Server 18.04.5 LTS (Bionic Beaver)

By | December 24, 2020

Download ISO Ubuntu Server 18.04.5 LTS (Bionic Beaver) kemudian burn pada media DVD. Jika teman-teman ingin booting selain menggunakan DVD-ROM ada alternatif lain yaitu menggunakan tool Rufus atau LinuxLive USB Creator dengan tool ini akan membuat USB Flashdisk kita menjadi bootable disk. [TIPS!] Sedikit catatan sewaktu proses installasi OS Ubuntu Server agar tidak menggunakan koneksi internet, karena untuk… Read More »

01. Tool-tool yang diperlukan pada tutorial ini

By | December 24, 2020

Sebagai persiapan awal kita akan menyiapkan terlebih dahulu beberapa tools yang diperlukan diantaranya sebagai berikut: AnyDesk UltraViewer PuTTY WinSCP WinBox AnyDesk & UltraViewerTools ini merupakan tools wajib dan banyak dipakai untuk melakukan remote ke komputer lain. PuTTYPuTTY adalah emulator terminal free dan open-source, konsol serial dan aplikasi transfer file jaringan. Tool ini mendukung beberapa protokol jaringan, termasuk SCP,… Read More »

00. Network Topologi yang dipakai pada tutorial ini

By | December 24, 2020

Tutorial Installasi & Setting RaptorCache-2.0.x w/ Powered by Squid-4.xMenggunakan Ubuntu 18.04.x LTS (Bionic Beaver) & MikroTik RouterOS 6.x Sebelum lebih lanjut sebaiknya kita memahami terlebih dahulu Network Topologi yang akan kita pakai serta minimal Hardware yang perlu dipersiapkan. Pada tutorial ini menggunakan: 1 (satu) unit RouterBoard MikroTik (Contoh: RB450G, RB750Gx3, dsb) 1 (satu) unit PC Server untuk Ubuntu… Read More »